Polemik Isu SPU Penmaba 2022: Kosongnya Pilihan Rp,- di Beberapa Prodi UNJ

Penetapan Sumbangan Pengembangan Universitas (SPU) jalur Mandiri Universitas Negeri Jakarta telah memasuki masa kelima yang mana penetapan SPU ini berdasarkan keputusan SK Rektor UNJ Nomor 407/SP/2018 tentang Sumbangan Pengembangan Universitas Bagi Mahasiswa Jalur Penmaba Mandiri UNJ. SPU adalah sumbangan sukarela yang dikenakan kepada mahasiswa/orangtua/mahasiswa/wali mahasiswa Jalur Mandiri dengan besaran yang ditentukan sendiri sesuai dengan kemampuan […]

Polemik Isu SPU Penmaba 2022: Kosongnya Pilihan Rp,- di Beberapa Prodi UNJ Read More »